Wilayah
Hektare Wilayah
Hektare Sawah
Hektare Tanah Kering
Hektare Perkarangan
Hektare Lain-lain
Hektare Tanah Kas Desa
Dusun
RW
RT
Keadaan Alam
Geografis/Topografi dan Jenis Tanah :
Gampong Bangkeh Kecamatan Geumpang Kabupaten Pidie secara geografis terletak di 110º 48΄ 55,12″ BT dan terletak di 7º 02΄ 27,52″ LS.
Secara topografi Gampong Bangkeh termasuk dalam kategori Daerah dataran tinggi dengan ketinggian 800 – 1000 meter dari permukaan laut (mdpl).
GampongBangkeh yang mempunyai karakteristik/status definitive dengan Orbitasi Tidak Terisolir dan tingkat perkembangan Swadaya Lanjutan, yang mempunya bata-batas sebagai berikut:
- Sebelah Utara : Berbatasan dengan Gampong Leupu.
- Sebelah Barat : Berbatasan dengan Kabupaten Aceh Barat.
- Sebelah Timur : Berbatasan dengan Gampong Pulolhoih.
- Sebelah Barat : Berbatasan dengan Gampong Keune & Gampong Turue Kecamatan Mane.
Iklim :
Karena letak wilayahnya pada topografi dataran tinngi maka Gampong Bangkeh termasuk beriklim tropik dengan suhu atau temperatur tahunan rata-rata antara 17-32°C dan kelembaban rata-rata 70%-90% serta termasuk daerah yang berkategori sifat hujannya tinggi dilihat distribusi bulanan curah hujan yang tinggi antara 40-70 mm (Data BMKG) dan pergantian musim hujan dan kemarau nyata.